SAYEMBARA PEMBUATAN BROSUR FKIP

Ketentuan Pembuatan Brosur

  • Membuat design ukuran A5 dan Lingkaran ukuran/diameter 15cmx15cm
    Bolak – balik dengan 1 sisi tentang Prodi. Pendidikan Bahasa Inggris FKIP, dan 1 sisi lainya tentang RPL FKIP
  • Design simple, menarik, informatif
  • Boleh menggunakan aplikasi design apapun
  • Upload hasil design kalian di form : https://forms.gle/UeGdevLufanmeUuy8

Isi Konten Prodi. Pendidikan Bahasa Inggris FKIP tidak dibatasi namun harus mencakup 7 poin berikut :

  1. Gunakan kata-kata / kalimat hook yang menarik
  2. Mencakup tentang Fasilitas Fisik (suatu bangunan atau kumpulan bangunan yang menutupi atau mendefinisikan suatu ruang yang dapat ditempati atau area aktivitas) dan Fasilitas nonfisik ( fasilitas yang tidak berbentuk seperti pelayanan, program, kebijakan dll
  3. Profil lulusan, bila kuliah di prodi pbi fkip bisa jadi apa saja (misal : edupreuner, pendidik, wirausaha, dll)
  4. Kelas perkuliahan (kelas A dan B) , Perkuliahan Flexible (blended learning)
  5. Sertakan foto yang menarik, boleh menggunakan talent / model
    *bila ingin memfoto fasilitas, silahkan ijin untuk meminjam kunci ruangan di kantor staff
  6. Sisakan space untuk barcode
  7. Sertakan logo Kerjasama prodi ( BEC pare, DEC pare, LC Pare, GE pare, Kresna, WE, HEC 2)

Isi Konten RPL gunakan kata2/hook yang menarik tentang :

  1. Masa studi 1,5 – 2 tahun
  2. Biaya 50% off , 3 juta mendapatkan npm, 1 jutaan perbulan
  3. Program visiting lecture
  4. Syarat dan ketentuan berlaku
  5. sisakan space untuk barcodE

Bila ada pertanyaan hubungi admin +62 851-7967-6039